Bupati HM.Wardan Pimpin Rapat Rencana Pelatihan Kepala Desa

Sabtu, 01 Agustus 2020 | 03:05:00 WIB


Tembilahan - Dalam rangka meningkatkan kwalitas kepala Desa dalam menjalankan roda Pemerintahan, Bupati HM.Wardan pimpin rapat rencana pelatihan Kepala Desa, Kamis (30/7/2020) di Ruang Rapat Rumah Dinas Bupati.


Rapat ini turut dihadiri Prof.Zulkarnain, Asisten 1 Setda Inhil, Plt.Kadis PMD, Plt.Kadis Kominfo dan beberapa Pejabat Eselon dilingkungan Pemkab Inhil.


Pelatihan kepala Desa ini khususnya kepada Kepala Desa yang baru direncanakan ini berlangsung selama 4 - 5 hari dengan diisi dengan Filtrip dan kunjungan ke Salah satu Desa yang berhasil untuk dijadikan percontohan dengan peserta pelatihan berjumlah 20 orang dan Maksimal 30 orang setiap angkatan.

Terkini

H Dani M Nursalam menjadi Ketua LKP DPW PKB Riau

Ahad, 19 Oktober 2025 | 14:52:04 WIB

Kerugian Rp 600 Juta

Sabtu, 18 Oktober 2025 | 07:17:12 WIB

DPKP Inhil Beri Imbauan

Rabu, 15 Oktober 2025 | 13:15:42 WIB